close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

31 C
Jakarta
Minggu, Februari 16, 2025

Ada Apa Disana!! Sebelumnya Pernah Terjadi Juga, Kecelakaan Kerja Di PT BAI Pekerja Asing Tewas Terjatuh Dari Ketinggian 30 Meter.

spot_img
[kc_row use_container=”yes” force=”no” column_align=”middle” video_mute=”no” _id=”15730″][kc_column width=”12/12″ video_mute=”no” _id=”441621″][kc_column_text]

Foto-foto warga asing insiden kecelakaan kerja di PT. BAI sumber foto: istimewa

Bintan- Sabtu (08/10/2022), Seorang pekerja asing warga negara Tiongkok di PT Bintan Alumina Indonesia (BAI) yang beralamat di Gunung Kijang, Kecamatan Gunung Kijang, Kabupaten Bintan dikabarkan meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan bekerja.

Menurut informasi yang didapat media ini, Korban berjenis kelamin laki-laki, usia sekitar 40 an dan merupakan warga negara Tiongkok itu diperkirakan terjatuh dari ketinggian sekitar 30 meter. Kejadian itu terjadi ketika pas jam istirahat makan siang.

“Awal mulanya pekerja tersebut berjalan di tepi, kemudian dia terpeleset, naasnya cantolan body Harnest (pengaman) kebetulan tidak di cantolin sehingga dia jatuh bersamaan dengan barang masuk dari atas menggunakan crane,” ujar Ajo yang merupakan salah satu pekerja di PT BAI, Sabtu (08/10/2022).

Baca juga  Stikom Muhammadiyah Batam Bentuk Lembaga Training Center, Adakan Pelatihan "Go Digital" UMKM

“Posisi korban jatuh dalam keadaan terlentang, tubuh korban terkena dinding tungku yang mengakibatkan pinggangnya remuk, dengan posisi setengah badan berada diluar tungku dan setengah badannya lagi menghadap kedalam tungku,” sambungnya

Sebelumnya juga pernah diberitakan media ini, Seorang pekerja perusahaan subkontraktor PT Bintan Alumina Indonesia (BAI) meninggal dunia akibat terjatuh saat bekerja, Selasa (22/3/2022) sekitar jam 07.45 WIB pagi.

Baca juga  Diduga Korban Penipuan Infiolita Ananda Olshop Mencapai Lebih Satu Miliar, Para Korban Meminta Aparat Bertindak

Pekerja atasnama Sutrisno (57) itu, dikabarkan terjatuh dari ketinggian kurang lebih 14 meter sewaktu sedang memasang plat besi untuk kontruksi.

“Korban merupakan wakil mandor (istilah dilokasi kerja jabatannya informan -red), kami pun tak tau tiba-tiba dia (korban-red) sudah terjatuh dari lantai atas,” kata Ajo yang merupakan teman sekerja korban.

Kemudian, lanjut Ajo, setelah korban jatuh, korban langsung dilarikan ke RSUD Kabupaten Bintan, di Kijang, namun dalam perjalanan nyawanya tak tertolong, beliau meninggal dalam perjalanan ke rumah sakit.

Baca juga  Berupa Paket Sembako, Kembali Polres Bintan Terus Salurkan Bansos Polda Kepri Kepada Masyarakat Bintan.

“Hari itu juga, selasa sore, korban langsung diterbangkan ke Medan yang merupakan kampung halamannya,” jelasnya.

“Semoga beliau (baca : korban) diterima disisi Allah SWT dan diampunkan segala dosa-dosanya, serta keluarga yang ditinggalkan tabah dalam menghadapi cobaan ini,” pungkas Ajo.

Sementara itu, pihak kepolisian dikabarkan masih melakukan penyelidikan atas meninggalnya pekerja PT BAI tersebut dan dilokasi kejadian sudah dipasang police line. (Redaksi)

[/kc_column_text][/kc_column][/kc_row]
spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler

Konsumsi Tape Saat Sedang Menstruasi Dapat Mengurangi Rasa Nyeri Perut, Simak Penjelasannya!

Gardapublik.id - Makanan fermentasi adalah santapan yang diolah dengan penambahan ragi atau bakteri khusus. Proses ini membuat makanan mengalami perubahan, baik dari bentuk, aroma, maupun...

Rekomendasi Model Rambut dengan Jidat M: Pilihan Stylish untuk Pria

GardaPublik.id, - Jidat berbentuk M pada pria bisa disebabkan oleh faktor genetik atau kerontokan rambut, dan seringkali memengaruhi rasa percaya diri. Untuk menutupi bentuk...

Pendidikan Antikorupsi Perkuat Karakter dan Integritas

Gardapublik.id, Jakarta - Penguatan karakter melalui Pendidikan Antikorupsi (PAK) menjadi salah satu strategi yang ditujukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bagi masyarakat. Harapannya, melalui karakter...

Menjelang Pilkada Serentak 2024, Mulai Bermunculan Nama-nama Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Inhil

Gardapublik id.Inhil_Riau. Hajatan Pileg dan Pilpres 2024 telah usai, para Calon DPD, DPR RI, Provinsi dan Kabupaten/Kota juga Pemenang Pilpres telah di umumkan oleh...

Destinasi Hikiking Telaga Biru Batam

Gardapublik.id. - Buat pencinta wisata alam,jelajah pantai mendaki gunung,atau sekedar susur/treking hutan salah satu bagian wisata alam terbuka yang bnyak di minati,untuk anda ada...

Kembali, Masyarakat Kateman Swadaya Perbaiki Jalan

Gardapublik.id.Inhil_Riau.Kepedulian Masyarakat Kateman khususnya Tagaraja terhadap kondisi jalan patut di acungi jempol,hampir merata Jalan-jalan utama di Ibukota Kecamatan Kateman itu yang rusak di perbaiki...
Berita terbaru
Berita Terkait