close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

28.2 C
Jakarta
Sabtu, Februari 8, 2025

Komnas LP-KPK Meminta Kajati Kepri Periksa dan Tindak Kepala Sekolah SMAN 4 Tanjungpinang

spot_img

Gardapublik.id | Komnas LP-KPK Devisi Tipikor menduga telah adanya penyalahgunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah ( BOS ) tahun 2019 Pada SMAN 4 Tanjungpinang yang dilakukan oleh mantan kepala sekolah di zaman bapak Darson yang kini sudah menjadi Sekretaris Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Riau.

Padahal terkait kegunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah ( BOS ). Seharusnya Kepala sekolah SMAN 4 Tanjungpinang mengetahui fungsi dan tujuan dari kegunaan dana ( BOS ) tersebut, Sehingga tidak terjadinya dugaan penyalahgunaan atau tidak tepat sasaran.

Namun data yang dimiliki oleh Komnas LP-KPK Devisi Tipikor dari data BPK RI bahwa Dana BOS di SMAN 4 Tanjungpinang telah terjadinya penyalahgunaan yang diduga dilakukan oleh kepala sekolah SMAN 4 Tanjungpinang di tahun 2019 kurang lebih sebesar Rp. 70.195.000 juta rupiah.

Baca juga  Seminar Merajut Nusantara dengan Tema Kiat-Kiat Optimasi Pemasaran Online

Komnas LP-KPK Devisi Tipikor tersebut juga memperjelas dengan adanya temuan seperti pada Tanggal 30 Agustus 2019, SMAN 4 Tanjungpinang Melakukan PPDB Tahun 2019/2020 Pada TW 3 Dengan Biaya Total Rp.17.120.000,00. Dengan Temuan Ini, Ternyata Dalam Pembiayaan Kegiatan PPDB di SMAN 4 Tanjungpinang Tahun 2019 Biaya Transportasi untuk kegiatan PPDB Yang tercantum dalam Juknis Bos adalah Transportasi untuk Kordinasi dengan Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota. Namu, Tidak untuk tercantum dalam biaya honor dan Transportasi untuk Seluruh panitia selama kegiatan PPDB Berlangsung.

Baca juga  Buka Acara Sosialisasi dan Jambore PKK se-Kecamatan, Camat Kateman: Jangan hanya Sekedar Seremonial Saja

Sementara itu, Pada tanggal 10 Januari 2023, Komnas LP-KPK Devisi Tipikor melakukan kunjungan ke SMAN 4 Tanjungpinang dalam rangka melakukan konfirmasi terkait dengan temuan yang diduga telah terjadinya penyalahgunaan Dana Bos tahun 2019.

Akan tetapi, Kepala sekolah SMAN 4 Tanjungpinang yang kini dijabat oleh Ibu Nursanti belum bisa dijumpai karena berhubung Kepala Sekolah sedang ada urusan mendadak di rumah sakit.

Namun dengan temuan penyalahgunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah BOS 2019, Komnas LP-KPK Devisi Tipikor juga melakukan konfirmasi melalui telepon genggam kepada Mantan Kepala Sekolah SMAN 4 Tanjungpinang Bapak Darson dimana Temuan tersebut di jabat oleh beliau. Tetapi dari konfirmasi tersebut, Mantan Kepala Sekolah SMAN 4 Tanjungpinang tidak menjawab telepon dari Komnas LP-KPK Devisi Tipikor.

Baca juga  Kepala BP Batam Perintahkan SPAM dan ABH Ambil Langkah Cepat Selesaikan Polemik Air

Untuk itu, Komnas LP-KPK Devisi Tipikor meminta kepada Kejaksaan Tinggi Kepri untuk melakukan Pemeriksaan dan Tindakan dalam temuan dugaan penyalahgunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah BOS tahun 2019 yang mana kasus dugaan tersebut tidak jauh seperti kasus pada SMAN 1 Batam dalam dalam penyalahgunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah BOS di tahun 2019.

(Red)

spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler

Konsumsi Tape Saat Sedang Menstruasi Dapat Mengurangi Rasa Nyeri Perut, Simak Penjelasannya!

Gardapublik.id - Makanan fermentasi adalah santapan yang diolah dengan penambahan ragi atau bakteri khusus. Proses ini membuat makanan mengalami perubahan, baik dari bentuk, aroma, maupun...

Rekomendasi Model Rambut dengan Jidat M: Pilihan Stylish untuk Pria

GardaPublik.id, - Jidat berbentuk M pada pria bisa disebabkan oleh faktor genetik atau kerontokan rambut, dan seringkali memengaruhi rasa percaya diri. Untuk menutupi bentuk...

Pendidikan Antikorupsi Perkuat Karakter dan Integritas

Gardapublik.id, Jakarta - Penguatan karakter melalui Pendidikan Antikorupsi (PAK) menjadi salah satu strategi yang ditujukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bagi masyarakat. Harapannya, melalui karakter...

Menjelang Pilkada Serentak 2024, Mulai Bermunculan Nama-nama Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Inhil

Gardapublik id.Inhil_Riau. Hajatan Pileg dan Pilpres 2024 telah usai, para Calon DPD, DPR RI, Provinsi dan Kabupaten/Kota juga Pemenang Pilpres telah di umumkan oleh...

Destinasi Hikiking Telaga Biru Batam

Gardapublik.id. - Buat pencinta wisata alam,jelajah pantai mendaki gunung,atau sekedar susur/treking hutan salah satu bagian wisata alam terbuka yang bnyak di minati,untuk anda ada...

Kembali, Masyarakat Kateman Swadaya Perbaiki Jalan

Gardapublik.id.Inhil_Riau.Kepedulian Masyarakat Kateman khususnya Tagaraja terhadap kondisi jalan patut di acungi jempol,hampir merata Jalan-jalan utama di Ibukota Kecamatan Kateman itu yang rusak di perbaiki...
Berita terbaru
Berita Terkait