30.4 C
Indonesia
Jum, 13 September 2024
close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

30.4 C
Indonesia
Jumat, 13 September 2024 | 14:10:33 GMT+0700

    PWMOI Kepri dan Batam Apresiasi Langkah Polresta Barelang dan Beri Dukungan Terhadap Sesama Jurnalis

    spot_img

    Gardapublik.id, Batam-Perkumpulan Wartawan Media Online Indonesia (PWMOI) Kepri dan Batam mengapresiasi langkah yang dilakukan oleh Polresta Barelang dalam melakukan penindakan terhadap dugaan terkait Gelper (Gelanggang Permainan) yang terindikasi praktik perjudian sebagaimana visi dan misi Polri.Terkait itu, PWMOI Kepri dan Batam juga memberikan dukungan penuh terhadap ke 4 (empat) oknum wartawan yang terjaring razia di Sukaramai – Bengkong yang dilakukan oleh Polresta Barelang pada beberapa waktu yang lalu.

    Baca juga  Direspon Cepat, Dewi Appresiasi Event Organizer SAGA PHORIA

    Tidak hanya itu, DPW PWMOI Kepri dan DPD PWMOI Batam juga telah menyiapkan kuasa hukum terhadap ke 4 oknum wartawan tersebut. Sekalipun bukan anggota PWMOI itu sendiri.

    Ketua DPW PWMOI Kepri, Hendri Guci S. Si, M. E mengatakan ke awak media, kita hadir dalam hal ini karena sudah selayaknya kita membantu sesama rekan jurnalis tanpa pandang buluh apakah dia (wartawan) termasuk anggota atau bukan anggota PWMOI.

    Baca juga  Kepala BP Batam Optimistis Gairah Investasi Meningkat Sepanjang 2024

    “Khususnya di wilayah Provinsi Kepulauan Riau, kita siap membantu, baik secara moril maupun materil,” sambung Ketua DPW PWMOI Kepri dengan tegas.

    Hal senada juga disampaikan oleh Ketua DPD PWMOI Batam.

    S. Lawolo alias Rezky Law menyampaikan bahwa apa yang dirasakan oleh ke 4 rekan kita jurnalis yang telah terjaring razia oleh Polresta Barelang pada Rabu (25/04/2023) beberapa hari yang lalu. Tentu, kita juga sewajibnya empati dengan mereka.

    Baca juga  Giatkan Literasi Digital, DPW PW MOI Gelar Pelatihan Jurnalistik Junior di SMAN 14 Batam, Siswa Sangat Bersemangat

    “Tidak tertutup kemungkinan, sewaktu – waktu kita berada pada posisi mereka. Alangkah bijaknya, jika tidak bisa memberikan dukungan materil, maka berikan dukungan moril (support) terhadap mereka,” ucap Rezky Law.

    Ketua DPD PWMOI Batam berharap semoga kasus ini menjadi pembelajaran bagi kita bersama
    agar peristiwa serupa tidak terulang kembali sehingga tidak menjatuhkan marwah wartawan.

    (Red)

    spot_img

    TINGGALKAN KOMENTAR

    Silakan masukkan komentar anda!
    Silakan masukkan nama Anda di sini

    Berita Terpopuler

    Pendidikan Antikorupsi Perkuat Karakter dan Integritas

    Gardapublik.id, Jakarta - Penguatan karakter melalui Pendidikan Antikorupsi (PAK) menjadi salah satu strategi yang ditujukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bagi masyarakat. Harapannya, melalui karakter...

    Menjelang Pilkada Serentak 2024, Mulai Bermunculan Nama-nama Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Inhil

    Gardapublik id.Inhil_Riau. Hajatan Pileg dan Pilpres 2024 telah usai, para Calon DPD, DPR RI, Provinsi dan Kabupaten/Kota juga Pemenang Pilpres telah di umumkan oleh...

    Konsumsi Tape Saat Sedang Menstruasi Dapat Mengurangi Rasa Nyeri Perut, Simak Penjelasannya!

    Gardapublik.id - Makanan fermentasi adalah santapan yang diolah dengan penambahan ragi atau bakteri khusus. Proses ini membuat makanan mengalami perubahan, baik dari bentuk, aroma, maupun...

    Kembali, Masyarakat Kateman Swadaya Perbaiki Jalan

    Gardapublik.id.Inhil_Riau.Kepedulian Masyarakat Kateman khususnya Tagaraja terhadap kondisi jalan patut di acungi jempol,hampir merata Jalan-jalan utama di Ibukota Kecamatan Kateman itu yang rusak di perbaiki...

    Olahraga yang bisa dilakukan pada saat puasa

    Gardapublik.id, Selama puasa, beberapa jenis olahraga yang ringan dan tidak terlalu membebani tubuh bisa menjadi pilihan yang baik. Berikut beberapa contoh: Jalan Santai: Berjalan...

    Bertekad Bangun Inhil, Mantan Camat Daftar Calon Bupati

    Gardapublik.id.Inhil_Riau. Keseriusan dan tekad untuk berbuat dan Membangun Inhil itu beliau buktikan dengan mendaftar pada 4 Partai Politik pada Senin, 29 April 2024. Pensiunan ASN...
    Berita terbaru
    Berita Terkait